Mediaperawat.id – Hi sobat meper, gimana kabar kalian, mudah-mudahan dalam keadaan sehat ya, Amiin. Perawat itu banyak banget spesialistiknya, karena bentuk pelayanan juga macam-macam makanya kefokusan dalam keperawatan juga macam-macam. Mau tau apa saja spesialistiknya, yuk disimak ya!
- Perawat spesialis Kesehatan Komunitas
- Perawat Manager
- Perawat kesehatan kerja
- Perawat geriatri/ lansia
- Perawat spesialis Medical Bedah
- Perawat spesialis kardiovaskuler/ Cardiac Nurse
- Perawat Neurosience
- Perawat OK/ Scrub Nurse
- Perawat Spesialis Onkologi
- Perawat Hemodialisa
- Perawat Endoskopi
- Perawat Intensive Critical Care
- Perawat spesialis keperawatan Maternitas
- Perawat Cathlab
- Perawat Informatic (Nurse informatic)
- Perawat Anastesi
- Perawat TB
- Perawat Ortopedi
- Perawat Emergency
- Perawat Pencegahan dan pengendalian infeksi/ IPCN
- Perawat spesialis kesehatan jiwa
- Perawat spesialis anak
- Perawat spesialis kesehatan sekolah
Baca Juga : Penanganan Obstruksi Jalan Napas & Tindakan Pada Gangguan Kardiovaskuler (RJP, Kardioversi, Defibrilasi)
Nah, itu dia beberapa spesialistik profesi perawat dalam dunia keperawatan di Indonesia. Semua pilihan tergantung dari kemampuan dan skill kompetensi yg kita miliki, karena setiap spesialistik diukur dari adanya sertifikasi dan kompetensi. Jadi, pastikan kalau mau fokus di salah satu spesialistik maka ukur kemampuan dan keahlian kalian ya. kalau ada masukan dan saran lain silahkan komen di kolom komentar ya. semoga sharing artikel ini bermanfaat.