banner 728x250

Kriteria Penilaian Bromage Score Pada Pasien Post Operasi Spinal

Foto : Penilaian Bromage Score/ www.vardhandboken.se

Mediaperawat.id – Kriteria penilaian yang digunakan untuk menentukan pasien post operasi spinal dapat pindah keruang perawatan menggunakan kriteria penilaian bromage score. Bromage score merupakan salah satu indikator respon motorik pasca anestesi. Gerakan merupakan kemampuan sesorang untuk menggerakkan bagian tubuhnya secara bebas dengan menggunakan koordinasi sistem saraf dan muskuloskletal. Pengukuran blok motorik yang paling sering digunakan adalah dengan skala bromage score.

Tabel 3. Kriteria Penilaian Bromage Score

Jika nilai bromage score kurang dari sama dengan 2 maka pasien dapat pindah ke ruangan. Skala pengukuran ini untuk mengukur kemampuan pasien untuk menggerakkan ekstermitas bawah.

Sumber : (Anaesthesia UK : Bromage scale, 2017)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *